
Dengan tema,
"Memberikan keamanan berkendaraan dengan kaca film yang Safety" Kang Ebet Kadarusman mengadakan talkshow bersama
NTECH dengan Radio GAYA 93,6 FM di NIC'S CAFE Bekasi, pada 7 Setember 2007 yang lalu.

Dalam talkshow tersebut di bahas mengenai kaca film yang
baik, selain harus
nyaman (bisa menahan panas&UV) juga harus
aman (tahan terhadap pukulan, guncangan dll). NTECH berusaha menjawab hal tersebut dengan mengeluarkan kaca film yang tahan terhadap pukulan hingga
2000 Kg/cm, dan jenis tertentu dapat menahan peluru dan ledakan Bom. Dengan spesifikasi
NTECH yang dapat menahan UV hingga 99% dan Heat Rejection 95%,
NTECH dapat menjadi solusi bagi pengguna kendaraan yang menginginkan kaca film yang
safety dan
nyaman. Selain di bahas mengenai teknologi yang terkini dari produk Korea tersebut, juga bagaimana trend kebutuhan kaca film di masa mendatang. Teknologi Kaca Film yang dapat
menyerap panas (tidak memantulkan panas),merupakan pilihan dalam mengantisipasi efek rumah kaca. Teknologi Korea yang di usung dalam
NTECH, juga menyangkut kemampuan kaca film ini dalam menyerap panas.

Talkshow yang berjalan selama 2 jam tersebut, menarik minat dari Kang Ebet Kadarusman akan manfaat dan kualitas dari kaca film
NTECH. Dan banyak dari audiens yang tertarik dengan kelebihan kaca film
NTECH, selain menahan panas, anti grabbing, tahan pukulan dan anti peluru (jenis tertentu), juga ramah lingkungan dengan teknologi yang menyerap panas. Sedangkan selama ini kaca film hanya
memantulkan panas saja. Kesimpulan dari keseluruhan Talkshow memberikan gambaran baru kepada audiens bahwa selain kita harus merasa nyaman dengan kaca film penolak panas, kita juga perlu merasa nyaman dengan kaca film yang dapat menahan kejahatan. Dan
NTECH dapat mememenuhi kedua kebutuhan tersebut.